Dirilisnya Windows 10 Final Secara Online Diprediksi Bisa Membuat Internet di Seluruh Dunia Down

Dirilisnya Windows 10 Final Secara Online Diprediksi Bisa Membuat Internet di Seluruh Dunia Down
Microsoft tidak main-main dalam merilis Windows 10. Untuk kelancaran proses download dan upgrade saja, mereka mempersiapkan bandwidth CDN berkecepatan hingga 40 Tbps.
Banyaknya pengguna Windows yang melakukan upgrade (karena upgrade Windows 10 = gratis), ditambah besarnya ukuran file yang didownload (mencapai 3GB!), diprediksi bisa membuat internet di seluruh dunia bermasalah.

40 Tbps merupakan kecepatan bandwidth yang besar, dan 3GB juga ukuran file yang sangat besar untuk didownload secara bersamaan oleh pengguna Windows di seluruh dunia. ISP di berbagai kota dan negara bisa kehabisan kapasitas maksimal interkoneksi mereka, dan akan muncul juga permasalahan QoS di berbagai negara.
Windows 10 bahkan diprediksi akan menjadi pemecah rekor pertukaran data terbesar yang pernah ada di internet. Sebagai perbandingan event terbesar Apple beberapa waktu lalu saja hanya menghabiskan 8 Tbps, 5 kali lebih kecil daripada alokasi untuk Windows 10.
Hal ini juga mungkin yang membuat Microsoft tidak merilis Windows 10 dalam satu waktu yang sama, tetapi dilakukan secara bertahap. (Baca juga: Beberapa Pengguna Sudah Mulai Bisa Melakukan Upgrade ke Windows 10)
Karena bisa kamu bayangkan, jika seluruh pengguna Windows di seluruh dunia, mendownload file 3GB dalam waktu yang sama, maka akses internet bakal menjadi down dan bermasalah. Tidak hanya server CDN nya saja, melainkan juga kecepatan ISP yang kita gunakan bakal bermasalah.
Dirilisnya Windows 10 Final Secara Online Diprediksi Bisa Membuat Internet di Seluruh Dunia Down

Yup, Windows 10 memang looks like a boss.

#Sumber : Winpoin.com
Dirilisnya Windows 10 Final Secara Online Diprediksi Bisa Membuat Internet di Seluruh Dunia Down
Microsoft tidak main-main dalam merilis Windows 10. Untuk kelancaran proses download dan upgrade saja, mereka mempersiapkan bandwidth CDN berkecepatan hingga 40 Tbps.
Banyaknya pengguna Windows yang melakukan upgrade (karena upgrade Windows 10 = gratis), ditambah besarnya ukuran file yang didownload (mencapai 3GB!), diprediksi bisa membuat internet di seluruh dunia bermasalah.

40 Tbps merupakan kecepatan bandwidth yang besar, dan 3GB juga ukuran file yang sangat besar untuk didownload secara bersamaan oleh pengguna Windows di seluruh dunia. ISP di berbagai kota dan negara bisa kehabisan kapasitas maksimal interkoneksi mereka, dan akan muncul juga permasalahan QoS di berbagai negara.
Windows 10 bahkan diprediksi akan menjadi pemecah rekor pertukaran data terbesar yang pernah ada di internet. Sebagai perbandingan event terbesar Apple beberapa waktu lalu saja hanya menghabiskan 8 Tbps, 5 kali lebih kecil daripada alokasi untuk Windows 10.
Hal ini juga mungkin yang membuat Microsoft tidak merilis Windows 10 dalam satu waktu yang sama, tetapi dilakukan secara bertahap. (Baca juga: Beberapa Pengguna Sudah Mulai Bisa Melakukan Upgrade ke Windows 10)
Karena bisa kamu bayangkan, jika seluruh pengguna Windows di seluruh dunia, mendownload file 3GB dalam waktu yang sama, maka akses internet bakal menjadi down dan bermasalah. Tidak hanya server CDN nya saja, melainkan juga kecepatan ISP yang kita gunakan bakal bermasalah.
Dirilisnya Windows 10 Final Secara Online Diprediksi Bisa Membuat Internet di Seluruh Dunia Down

Yup, Windows 10 memang looks like a boss.

#Sumber : Winpoin.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar